
Sebenarnya komputer tersebut sudah di install Antivirus, ketika itu menggunakan Avira Antivir Personal. Tetapi karena penggunanya masih anak kecil, sehingga kurang perhatian (belum tahu) akan pentingnya update antivirus, termasuk ketika menjalankan program dari flashdisk.
Segera saya menyiapkan update manual Avira Antivir yang ternyata saat ini ukurannya cukup besar, sekitar 43 MB. Alhamdulillah update manual Avira berhasil dan Avira juga masih bisa berjalan normal. Setelah itu langsung saja saya lakukan Full Scan Hardisk. Setelah selesai, ternyata memang ditemukan banyak file yang terinfeksi virus, W32/Ramnit.C ( virus Ramnit varian C yang menginfeksi file windows 32 bit).

File-file yang terinfeksi virus adalah exe, dll dan juga HTML yang merupakan file-file penting, terutama exe dan dll, karena biasanya merupakan file program atau aplikasi yang biasa kita gunakan. Untuk berjaga-jaga maka semua file yang terinfeksi saya masukkan ke karantina, siapa tahu di internet ada tools untuk memperbaiki file yang terinfeksi virus tersebut.
Setelah googling mencari informasi tentang virus Ramnit.C ini, ternyata belum menemukan tools atau program yang dapat digunakan untuk memperbaiki file yang terinfeksi virus. Sehingga terpaksa mencari solusi lain sampai kemungkinan install ulang windows, karena program atau aplikasi menjadi rusak dan tidak bisa dijalankan.
Install Ulang Windows, Repair atau … ?
Pada awalnya saya memutuskan untuk install ulang windows-nya saja, karena banyaknya file exe dan dll yang terinfeksi. Selain itu windows akan lebih fresh dan tidak perlu perbaikan-perbaikan sistem lagi. Hal itu mungkin benar, tetapi karena banyaknya program yang sudah di install di komputer membuat saya berfikir ulang, karena setelah install windows, harus menginstall driver dan masih harus menginstall berbagai aplikasi-aplikasi lainnya, jadi cukup memakan waktu dan belum tentu semua program ada masternya.Alternatif berikutnya adalah me-repair (memperbaiki) installasi windows. Tetapi sebelumnya saya coba memeriksa hasil scan avira, file-file atau program apa saja yang terinfeksi virus. Dengan melihat lokasinya, ternyata tidak semua program terinfeksi, hanya aplikasi-aplikasi yang sering digunakan saja dan beberapa driver komputer. Dan saya lihat sebagian besar file sistem windows masih aman, hanya aplikasi seperti windows media player yang juga terinfeksi. Sehingga sepertinya tidak perlu repair windows.
Selanjutnya program yang exe atau dll-nya terinfeksi saya uninstall kemudian di install ulang, dengan bantuan revo uninstaller. Termasuk install ulang beberapa driver yang sudah terinfeksi. Setelah semuanya beres, saya ulangi scan windows dengan avira dan hasilnya tidak ada lagi yang terinfeksi, dan pogram-program lainnya juga sudah berjalan lancar.
Kesimpulan/Pelajaran
Beberapa kesimpulan atau pelajaran yang bisa diambil antara lain :- Senantiasa update antivirus yang kita gunakan, paling tidak seminggu sekali. Jika memungkinkan update setiap hari.
- Hati-hati ketika menjalankan aplikasi dari flashdisk, periksa terlebih dahulu akan adanya file yang mencurigakan
- Matikan fitur Autorun atau Autoplay pada Windows
- Jika sudah terkena virus, coba update antivirus yang digunakan dan jika berhasil, lakukan full scan
- Cek kemungkinan untuk memperbaiki komputer tanpa harus install ulang, apalagi jika komputer sudah terpasang program/aplikasi yang sangat banyak
Selain itu, teknik penyebaran melalui shortcut ini mulai banyak digunakan oleh virus/worm sejak ditemukan celah keamanannya (baca : celah keamanan windows melalui shortcut ). Jika ingin tahu lebih detail tentang virus Ramnit ini, bisa membaca salah satu artikel ini : W32/Ramnit (Vaksin.com) Artikel Terkait di Bawah posting
Tips N Triks
- Tips & Trik Jumper | Teknik Jumper Keypad Handphone
- Blackberry Software Solution By Kenny ic3
- Tips mempertahankan baterai laptop agar bertahan lama I Battery Care | Hausgame software center
- cara menggabungkan dan memotong video
- membuat poster animasi gokil abis dengan photobie
- Perbaiki Safe Mode bermasalah dengan Safe Mode Fixer
- BlackBerry 8520 Curve usb solution
- Nokia E63 E71 E72 SMPS Jumper
- Hardware pack For Nokia X6 16GB Latest Software
- Nokia x6 16gb hardware solution
- Nokia X5 Hardwere Solution One Exe
- Nokia x5
- Nokia X6 32GB solution
- Nokia C1-00 All Hardware Latest Solution Pack
- Nokia X2 Soution
- x6 Nokia ALL UseFull Hardware Repair Solution Pack
- Nokia X3 all Hardware Tested Solution
- NOKIA x6 All Solution Here (Setup File v-4)
- Nokia X5 All Hardware Latest Solution
- Nokia X7-00 charging way
- Nokia E 71 Hardware Solution
- Nokia 1616 Display
- nokiaE7-00 power key way
- Nokia C,E,N,X series All hardware solution exe
Komputer
- Menghapus virus Ramnit shortcut 1 - 4 dan trojan Xp security 2011 memakai Dr Web dan antivir (Avira)
- Windows XP SP3 Music Edition
- Master AutoCAD 2012 Full Version
- Master Adobe Audition CS5.5 Full Version
- Foxit Reader 5.0.2.0718 (Pengganti Adobe Reader)
- Master TuneUp Utilities 2012
- Cara Offline Upgrade/UPdate dari Win XP SP2 ke Windows XP SP3
- Software 2011 - 2012
- Download Anti Virus Shortcut Remover 2011 | Antivirus Software Untuk menghapus Virus Shortcut Terbaik
- Internet Download Manager (IDM) 6.05 Portable
- DriverScanner 2011 Portable v3.0.0.7
- PC Media Antivirus (PCMAV) 4.6 – Ragnarok 3 Terbaru
- Master Adobe Audition CS5.5 Full Version
- Windows XP SP3 Laptop Edition With SATA Automatic Setup Driver
- Windows 8 Full Version
- Download Game PC Komputer Terbaik 2011
- Rampok "download file usb orang lain"
- cara menggabungkan dan memotong video
- Folder lock offers fastest way 4.6.0 full Virion SN
- download deep freeze standard 70 plus
- CyberLink PowerDirector Ultra64 v 9.0.0.2330a.Incl.Key
- Download PCMAV 4.5 Terbaru (2011)
- Software untuk membuka office 2007 ke 2003
- Portable Secure Folder
- Apex AVI Video Converter
Virus
- Menghapus virus Ramnit shortcut 1 - 4 dan trojan Xp security 2011 memakai Dr Web dan antivir (Avira)
- Download Anti Virus Shortcut Remover 2011 | Antivirus Software Untuk menghapus Virus Shortcut Terbaik
- 10 Jenis Virus Komputer Berbahaya Tahun 2010
- Mengaktifkan Kembali Task Manager yang Tidak Bisa Dibuka Karena Virus
- Contoh String Virus Untuk Menguji Kemampuan Antivirus Anda
- Tips dan Trik Membasmi Virus
- Meng-enable-kan Windows Task Manager saat Terserang Virus
- Cara Cembuat Virus
- MEMBUAT VIRUS FACEBOOK
- Download Virus Maker 1.0 (Software Pembuat Virus)
- VIRUS BERBAHAYA MENGINCAR PONSEL SYMBIAN 2nd EDITION ANDA
0 komentar:
Posting Komentar